Nial Horan menceritakan salam perpisahan kepada sahabatnya di boyband yang sudah meninggal yaitu Liam Payne. diketahui dari unggahan foto mereka berdua saat remaja dan pernyataan tertulinya, Nial menceritakan bahwa ia merasa beruntung masih bisa bertemu dengan sabahatnya sebelum liam payne meninggal pada tanggal 16 oktober 2024 di casa sur hotel di buenos Aires, Argentia.
Nial menuliskan di unggahan saya sangat beruntung sekali saya sempat bertemu denganya, belakangan ini, sayangnya, saya tidak tahu bahwa setelah mengucapkan selamat tinggal dan memeluknya malam tersebut, saya akan mengucapkan selamat tinggal juga, sungguh sangat memilukan, ini lah yang niel tulis pada unggahan pernyataan di akun instagramnya pada tanggal 18 oktober 2024.
Nial Horan dan Liam Payne bertemu di Buenos Aires Argentina. Nial memang pada saat sedang mendapatkan gelar tur di Amerika Serikat, Salah satunya di Buenos Aires Argentina pada tanggal 2 oktober 2024. pada awal bulan ini, lewat unggahan di instagram storynya, Liam Payne menunjukkan alasannya bertolak ke Argentina. ia ingin datang ke konser rekannya, yang menjadi rangkaian tur Nial Horan di Amerika Selatan. ia berkata kami akan ke argentina, satu karena kami ingin, kedua karena kami ingin, dan ketiga karena Nial Horan sedang bermain-main di sana dan menurutku kita sebaiknya kesana dan katakan denganya halo.
Liam mengungkapkan bahwa ia harus berbicara dengan Nial Horan, Ada banyak hal yang perlu kita bicarakan dan aku ingin membicarakan beberapa hal dengan anak itu, tidak ada perasaan buruk dan semacamanya, tapi kami hanya perlu bicara-bicara saja. ini yang jelaskan dari perkatakaan dari Liam Payne. bisa dikatakan, Nial Horan merupakan satu satunya orang di One direction yang bertemu dengan Liam Payne di hari terakhirnya. Tidak heran, saat kabar Liam Payne Meninggal, selain kepada keluarga, anak dan istrinya, dukungan dari publik terhadap Liam Payne juga di arahkan kepada Nial Horan. Netizen berharap Nial bisa kuat menghadapi kabar buruk dari sahabatnya.
Alasan Liam pergi ke Argentina juga membuktikan bahwa Niall sangat istimewa bagi Liam. hal ini di rasakan oleh Niall. Ia merasa kesedihan yang sangat dalam kepergian dari sahabatnya, ia mengatakan. Rasanya begitu tidak nyata. Menurut Niall, Liam payne merupakan orang dengan energi besar yang bisa menciptakan suasana yang sangat bahagia bagi orang di sekitarnya. Aku akan menghargai setiap kenangan yang sudah kita lalui selamanya. ini yang di tulis oleh Niall kedekatan mereka sebagai sahabat dan saudara tidak banyak dapat ditemukan di tempat lain.
Terima kasih untuk segalanya, Payno, aku sayang kamu, bro. Nialler.